liriklaguplus.com - "Lirik Lagu kapan usai bermain hujan temui diriku di tempat yang baru lupakanlah pilu" adalah kutipan lirik Hujan yang dinyanyikan oleh Jourdy Pranata. Lagu tersebut merupaka nsoundtrack film Kukira Kau Rumah yang dirilis pada tahun 2022.
Simak di bawah ini lirik lagu Kapan Usai Bermain Hujan dan info lainnya.
Jourdy Pranata - Hujan Lirik
Ada bayang-bayang
Di dalam lukamu yang kutemukan
Ada sedikit tangis
Yang sedang meringis
Kau sungguh manis
Ayo, cepat pulang jangan keasyikan
Kutunggu di sana
Jangan kau sendiri ku tetap menanti
Asal kau beritahu ku
Kapan usai bermain hujan
Temui diriku di tempat yang baru
Lupakanlah pilu
Kapan selesai menangis puan
Apa yang kau tunggu
Aku ingin tahu bersamamu selalu
liriklaguplus.com
Lirik Lagu Hujan
Artis: Jourdy Pranata
Pencipta: Umay Shahab
Label: Sinemaku Pictures
Album: OSt Ku Kira Kau Rumah
Kapan Usai Bermain Hujan adalah salah satu lagu Original Motion Picture Soundtrack of Kukira Kau Rumah. Lagu yang dinyanyikan oleh Jourdt Pranata tersebut sukses menarik perhatian para penggemar musik.
Baca juga lirik lagu lainnya: Lirik Lagu Ku Kira Kau Rumah - Amigdala
Video Musik Lagu Hujan - Jourdy Pranata
Berikut ini adalah video klip lagu Hujan - Jourdy Pranata. yang telah dirilis sejak tanggal 9 Juli 2021 di bawah kanal Youtube Sinemaku Pictures.
liriklaguplus.com tidak menyediakan download lagu Original Motion Picture Soundtrack of Kukira Kau Rumah mp3.