Penyanyi: Aina Abdul
Pencipta: Farouk Roman
Label: Universal Music Sdn Bhd & Ahmad Aliff Afif Bin Tirmizie
Rilis: 2021
liriklaguplus.com - "Berikanlah hati ini satu kesempatan Untuk menerangi kembali cahaya malap hubungan kita" adalah kutipan lirik "Nada Kalbu" yang dipopulerkan oleh Aina Abdul.
Lagu "Nada Kalbu" pertama klai dirilis pada 22 Mei 2021 dalam channel youtube "Aina Abdul". Aina Abdul (Nurul Aina Abdul Ghani) adalah penyanyi dan penulis lagu wanita asli Malaysia kelahiran 23 Oktober 1993. Aina Abdul yang mulai aktif dalam dunia musik sejak tahun 2010 kini hadir dengan lagu terbarunya berjudul "Nada Kalbu".
Baca juga lirik lagu kami lainnya: Lirik Lagu Muhasabah Cinta - Mira Putri
Simak di bawah ini lirik lagu "Nada Kalbu - Aina Abdul" dan info lainnya.
Lirik Nada Kalbu - Aina Abdul
Nada Kalbu - Aina Abdul Lirik
Bila senja labuhkan tirainya,
Ku menitiskan jutaan air mata yang sepi tak bermakna..
Padaku, kau hanya deruan ombak..
Yang tak pernah memilih hatiku menjadi pelabuhan cinta ..
Nada-nada kalbu pun pergi menyeru rindu..
Berikanlah hati ini satu kesempatan
Untuk menerangi kembali cahaya malap hubungan kita..
Dan berikanlah kasih sayang dirimu padaku
Kerana memori jiwamu masih terlintas di fikiran jiwaku..
Tiada yang berbisik di hati
Seindah seruan cintamu kepadaku
Kau permataku......
Berikanlah hati ini satu kesempatan
Untuk menerangi kembali cahaya malap hubungan kita..
Dan berikanlah kasih sayang dirimu padaku
Kerana memori jiwamu masih terlintas di fikiran jiwaku..
Jiwamu masih terlintas di fikiran jiwaku..
liriklaguplus.com
liriklaguplus.com tidak menyediakan download lagu mp3.