Penyanyi: Yelse
Pencipta: Emen
Kategori: Lagu Melayu
liriklaguplus.com - "Lirik Lagu Ku ingin dirimu sayang selalu disisiku ku ingin dirimu kasih abadi untukku" adalah kutipan lirik Nyanyian Cintaku yang dipopulerkan oleh Yelse.
Lagu Nyanyian Cintaku Yelse adalah sebuah lagu Melayu yang diciptakan oleh Emen. Lagu ini dirilis pada tanggal 9 Desember 2020 di melalui channel Youtube Yelse Official.
Baca juga lirik lagu lainnya: Lirik Lagu Kecuranganmu - Yelse
Simak di bawah ini lirik lagu Yelse - Nyanyian Cintaku dan info lainnya.
Lirik Nyanyian Cintaku
Yelse - Nyanyian Cintaku Lirik
Takkan kubiarkan sayang dirimu bersedih
Aku kan berjanji padamu yang kucintai
Kunyanyikan lagu ini hanyalah untukmu
Agar engkau tau kusayang pada dirimu
Janganlah kau ragu cintaku hanya untukmu
Ku ingin dirimu sayang selalu disisiku
Ku ingin dirimu kasih abadi untukku
Lihatlah rembulan sayang tersenyum padaku
Dirinya pun tau betapa besar cintaku
Janganlah kau ragu ku sangat sayang padamu
(musik)
Kunyanyikan lagu ini hanyalah untukmu
Agar engkau tau kusayang pada dirimu
Janganlah kau ragu cintaku hanya untukmu
Ku ingin dirimu sayang selalu disisiku
Ku ingin dirimu kasih abadi untukku
Lihatlah rembulan sayang tersenyum padaku
Dirinya pun tau betapa besar cintaku
Janganlah kau ragu ku sangat sayang padamu
liriklaguplus.com
Kami tidak menyediakan link download lagu Yelse - Nyanyian Cintaku mp3 dan Kunci Gitar atau Chord. Silakan download melalui media resmi atau tonton secara gratis di youtube.