Lirik Lagu Daeren Okta - Sendiri Tanpa Cintamu
Judul Lagu : Sendiri Tanpa Cintamu
Penyanyi : Daraen Okta
Pencipta : Pup Pup Whelly
Label : Global Musik Era Digital
"Lirik Lagu Biar biarlah sendiri tanpa cintamu lelah hatiku engkaupun tak pernah tau andaikan waktu dapat kuputar kembali ku takkan pernah mencintai kamu" adalah kutipan lirik Daeren Okta - Sendiri Tanpa Cintamu
Simak berikut ini selengkapnya lirik Daeren Okta - Sendiri Tanpa Cintamu.
Daeren Okta - Sendiri Tanpa Cintamu LirikKami tidak menyediakan link download lagu Daeren Okta - Sendiri Tanpa Cintamu mp3. Silakan download melalui media resmi atau berlangganan streaming music online seperti apple music, deezer, joox, spotify, amazon music, google play music dan lainnya.
Pergilah engkau pergi
Dan jangan kau kembali
Meninggalkan cinta ini
Sesal tiada guna lagi
Jangan pernah kau datang
Bila engkau menghilang
Pupus sudah rasa ini
Setiamu hanya angan
Biar biarlah sendiri tanpa cintamu
Lelah hatiku engkaupun tak pernah tau
Andaikan waktu dapat kuputar kembali
Ku takkan pernah mencintai kamu
Merana tak mengapa
Hidupku tanpa cinta
Sesalpun tiada guna
Ku anggap kau tiada
Merana tak mengapa
Hidupku tanpa cinta
Sesalpun tiada guna
Ku anggap kau tiada
Biar biarlah sendiri tanpa cintamu
Lelah hatiku engkaupun tak pernah tau
Andaikan waktu dapat kuputar kembali
Ku takkan pernah mencintai kamu
Biar biarlah sendiri tanpa cintamu
Lelah hatiku engkaupun tak pernah tau
Andaikan waktu dapat kuputar kembali
Ku takkan pernah mencintai kamu
liriklaguplus.com
Sendiri Tanpa Cintamu adalah sebuah judul lagu terbaru yang dipopulerkan oleh penyanyi muda, Daraen Okta. Lirik Lagu Sendiri Tanpa Cintamu diciptakan oleh Pup Pup Whelly dan resmi dirilis beserta music videonya pada tanggal 2 Desember 2019 melalui channel youtube Global Musik Era Digital.
Lagu Sendiri Tanpa Cintamu dari Daraen Okta ini dikemas dengan musik pop melayu yang mellow. Liriknya menceritakan tetang penyesalan seseorang yang telah mencintai orang yang salah, kesetiaan yang diharapkan dibalas dengan pengkhianatan. Lagu populer lainnya yang pernah dibawakan Daraen Okta yaitu Anak Jalanan, Menunggu Kepastian dan Pujuk Merayu 2.