Lirik Lagu Amin Paling Seius
Judul Lagu : Amin Paling Serius
Penyanyi : Feby Putri dan Rey Mbayang
Pencipta : Sal Priadi
Album / Kategori : Lagu Indie cover Populer
"Tapi menurut aku kamu cemerlang Mampu melahirkan bintang bintang Menurutku ini juga karena hebatnya badaimu Juga karena lembutnya tuturmu" judul aslinya adalah Amin Paling Serius yang diciptakan oleh Sal Priadi. Lagu Amin Paling Serius versi asli dinyanyikan oleh Sal Priadi bersama Nadin Amizah. Sebuah lagu Indie populer pada tahun 2018.
Lagu Amin Paling Serius dinyanyikan ulang oleh Rey Mbayang dan Feby Putri. Lagu ini kembali populer dan telah ditonton jutaan kali. Kabarnya lagu ini sampai dihapus karena penontonya melebihi jumlah viewers untuk lagu versi asli. Lagu Amin Paling Serius cover Feby putri masih bisa ditonton di channel lain yang dirlis tanggal 3 Agustus 2019.
Baca juga : Lirik Lagu Feby Putri - Halu
Kami tidak menyediakan link download lagu Amin Paling Serius covr Feby mp3. Silakan download melalui media resmi atau berlangganan streaming music online seperti apple music, deezer, joox, spotify, amazon music, google play music dan lainnya. Simak berikut ini selengkapnya lirik Amin Paling Serius Feby Putri.

Amin Paling Serius Lirik
Aku tau kamu lahir dari
Cantik utuh cahaya rembulan
Sedang aku dari badai
Marah riuh yang berisik
Juga banyak hal-hal yang sedih
Tapi menurut aku kamu cemerlang
Mampu melahirkan bintang bintang
Menurutku ini juga karena hebatnya badaimu
Juga karena lembutnya tuturmu
Tuk petualangan ini
Mari kita ketuk pintu yang sama
Membawa amin paling serius
Seluruh dunia
Bayangkan betapa cantik dan lucunya
Gemuruh petir ini
Disanding rintik rintik yang gemas
Dan merayakan
Amin paling serius seluruh dunia
Aku tau kamu tumbuh dari
Keras kasar sebuah kerutan
Sedang aku dari pilu
Aman yang ternyata palsu
Juga semua yang terlalu baik
Tapi menurut aku kamu cemerlang
Mampu melahirkan bintang bintang
Menurutku ini juga karena lembutnya sikapmu
Juga sabarmu yang nomor satu
'Tuk petualangan ini
Mari kita ketuk pintu yang sama
Membawa amin paling serius
Seluruh dunia
Bayangkan betapa cantik dan lucunya
Gemuruh petir ini
Disanding rintik-rintik yang gemas
Dan merayakan
Amin paling serius seluruh dunia
Amin paling serius seluruh dunia
liriklaguplus.com